Home » » Vlookup dengan spinbutton

Vlookup dengan spinbutton

Written By Unknown on 26 Nov 2015 | 19.19

lookup merupakan salah satu fungsi atau formula yang sering kita manfaatkan dalam memaksimalkan kinerja microsoft excel , dan kali ini saya akan memberikan anda sedikit modifikasi rumus vlookup digabungkan dengan spinbutton sehingga akan menghasilkan sebagaimana gambar dibawah ini





 Vlookup dengan spinbutton -Berikut ini cara membuat kasus sebagaimana gambar diatas

  • Buatlah database dari range A3 sampai D8
  • Nilai dari A3 haruslah berupa angka atau nomor urut dimulai dari 1 dan setesnya, sedangkan nilai range B3 dan seterusnya tergantung selera anda, atau jika anda berkenan silahkan buat sebagaimana gambar dibwah ini
 



Sekarang masuk kesub menu atau tab menu Developer,

  • Klik dua kali pada tombol spinbutton (langkah ini untuk membuat nomr urut), kemudian masukan kode macro ini kedalam tombol spinbutton
Private Sub SpinButton1_Change()
Range("I4").Value = SpinButton1.Value
Range("L4").Value = 1 + Range("I4").Value
Range("O4").Value = 1 + Range("L4").Value
End Sub
Kode macro ini akan memberikan nilai pada range I4,L4, dan O4 secara berurutan, jika nilai I4 samadengan 1, maka nilai berikutnya adalah 2, dan 3 begitu dan seterusnya
  • Sekarang kita akan memanfaatkan fungsi vlookup pada masing masing range tujuan, silahkan ikuti petunjuk dibwah ini
Rnage I5 = "=VLOOKUP(I4;A3:D8;2;FALSE)"
Range I6 = "=VLOOKUP(I4;A3:D8;3;FALSE)"
Range I7 = "=VLOOKUP(I4;A3:D8;4;FALSE)"

Rnage L5 = "=VLOOKUP(L4;A3:D8;2;FALSE)"
Range L6 = "=VLOOKUP(L4;A3:D8;3;FALSE)"
Range L7 = "=VLOOKUP(L4;A3:D8;4;FALSE)"

Rnage O5 = "=VLOOKUP(O4;A3:D8;2;FALSE)"
Range O6 = "=VLOOKUP(O4;A3:D8;3;FALSE)"
Range O7 = "=VLOOKUP(O4;A3:D8;4;FALSE)"





















0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Copyright © 2015. Debi Suklisno - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger